Bulan Rajab adalah bulan mulia, waktu terbaik untuk memperbanyak amal kebaikan.
Di momentum peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad ﷺ, saat perintah shalat diturunkan sebagai bukti cinta Allah kepada hamba-Nya, mari kita hadirkan cinta itu dalam bentuk kepedulian.
Alhamdulillah, melalui Program Santunan Isra Mi’raj, Yayasan Bathara Indonesia mengajak Ayah & Bunda untuk berbagi kebahagiaan kepada 72 anak yatim dan dhuafa.
✨ Setiap sedekah di bulan Rajab, insyaAllah dilipatgandakan pahalanya,
menjadi cahaya di dunia dan penolong di akhirat.
💙 Santunan: Rp100.000 / anak
Bismillah, semoga setiap rupiah yang dititipkan menjadi wasilah terkabulnya doa, dilapangkan rezeki, dan diberkahi keluarga Ayah & Bunda. Aamiin 🤲🏻
Jazakumullahu khairan katsiran atas setiap kebaikan yang ditunaikan 🙏🏻